Semarang - Sebagai tanda terima kasih kepada para nelayan yang sudah memberikan makanan bergizi berupa tangkapan hasil laut, Komunitas Juang melaksanakan pembagian masker dan melakukan penyemprotan cairan disinfektan di kampung nelayan bahari Tambak Lorok. (nug)
