Semarang – Sebanyak 30 rumah tidak layak huni dan satu sekolah dasar di Semarang mendapatkan bantuan rehab dari Kementerian Sosial. Program rehabilitasi rumah tidak layak huni merupakan program tahunan, dimana tahun ini jumlah rumah yang dihuni mencapai 16.000 unit yang tersebar di seluruh Indonesia. (tutuk/hid)